Selasa, 23 Juni 2009

Tinggi badan anak

(anton.smc@gmail.com)

Rumus tinggi badan anak :
Laki - laki : ((TB ibu + TB ayah) + 13) / 2)= ..... +/- 8,5 cm.
Perempuan : ((TB ibu + TB ayah) - 13) / 2)= ..... +/- 8,5 cm.

Contoh :
Diketahui Tinggi badan ibu 160 cm, TB ayah 175 cm.

Bila mempunyai anak laki-laki maka tinggi badan anak
akan berkisar 165,5 sampai 182,5 cm.

Bila mempunyai anak perempuan maka tinggi badan anak
akan berkisar 152,5 sampai 169,5 cm.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar